Tuesday, August 19, 2014

Cara Memasang Kode Iklan Adsense Di Header Blog


Cara Memasang Kode Iklan Adsense Di Header Blog


Setiap blogger yang bermain dengan iklan adsense tentu ingin hasilnya maksimal dan salah satu faktor penyebabnya adalah penempatan kode iklan pada posisi yang tepat agar mudah dilihat pembaca dan mendapatkan banyak potensi klik iklan tersebut.
Salah satu tempat yang dirasa strategis untuk Penempatan kode iklan adsense adalah pada header blog sehingga kemunculanya sangat menarik pembaca untuk melakukan klik pada iklan tersebut.



Coba perhatikan gambar diawah ini


http://bout-internet.blogspot.com/


Seperti itulah akhirnya nanti iklan yang akan tampil pada header blog anda.



1. Login ke dasbord blog anda


2. Klik template


3.Klik edit html


4. Cari kode seperti ini <div id='header-wrapper'>


Lihat dibawah kode diatas anda akan menemukan kode seperti ini 


<b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>
<b:widget id='Header1' locked='true' title='Judul Blog Anda (Header)' type='Header'/>

Gantilah Angka 1 warna merah dengan angka 3,gantilah warna hijau no dengan yes dan warna biru true dengan false

Setelah itu klik Save template dan selesai


Nah demikianlah Cara memasang Kode Iklan Adsense Di Header Blog dan semoga memberikan manfaat untuk anda


No comments:

Post a Comment